capture imaginations, awaken desires, unite the Jesuits and Collaborators in Christ mission

VISUALISASI JALAN SALIB HIDUP 2024: [sudah selesai]

Date

Di kayu salib, sebelum Ia menghembuskan nafas terakhir-Nya berserah dan berkata, “Sudah selesai.”

 

Apakah ini berarti kekalahan? Apakah Yesus kalah karena pada akhirnya Ia menyerahkan diri untuk di salib dan menebus dosa kita?

 

Sebaliknya, kalimat ini bermakna Yesus telah menang!

 

Ia menang atas besarnya kasih yang diberikan bagi umat manusia dan ketaatan-Nya kepada Bapa hingga akhir hidup-Nya. Sesungguhnya inilah kasih yang taat sampai mati.

 

Kita pun memanggul salib kehidupan kita masing-masing, yang seringkali wujudnya tidak nampak. Namun, apakah kita siap memenangkan diri kita atas hal-hal dan perbuatan baik?

 

-terinspirasi dari homili Pater Dodo, S.J.

 

Visualisasi Jalan Salib Hidup | 29 Maret 2024 | 10.00 WIB | OMK Paroki St. Yusup Gedangan | Halaman Bintang Laut – TK Theresia – SD Marsudirini – Susteran OSF

 

 

 

 

 

 

 

 

Kontributor: Gedangan Muda

More
articles

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *